Apel Pagi

kejati sumbar - senin, 27 oktober 2025, kejaksaan tinggi sumatera barat melaksanakan apel pagi yang dipimpin oleh wakil kepala kejaksaan tinggi sumatera barat, dr. mukhlis, s.h., m.h. apel diikuti oleh para asisten, koordinator, kepala seksi, jaksa fungsional, serta seluruh pegawai kejati sumbar. dalam amanatnya, wakajati sumbar menyampaikan pesan penting kepada seluruh jajaran untuk menyambut kedatangan kepala kejaksaan tinggi sumatera barat yang baru dengan semangat dan kesiapan penuh menjelang akhir tahun ini. beliau juga mengimbau seluruh bidang untuk memastikan penyerapan anggaran triwulan iv dapat terlaksana secara optimal, efektif, dan tepat sasaran, sebagai bentuk komitmen kejati sumbar dalam menjaga akuntabilitas dan kinerja institusi. mari terus tingkatkan kedisiplinan, soliditas ...

Selamat Datang Kajati Sumatera Barat

senin, 27 oktober 2025, bertempat dihalaman kantor kejaksaan tinggi sumatera barat dipenuhi suasana hangat dan penuh kekeluargaan dalam acara penyambutan kepala kejaksaan tinggi sumatera barat yang baru, bapak muhibuddin, s.h., m.h. kedatangan hari pertama beliau masuk kantor di kejati sumbar disambut langsung oleh wakil kepala kejaksaan tinggi sumatera barat, para asisten, koordinator, kepala bagian tu, para eselon iv, jaksa fungsional, serta seluruh pegawai kejati sumbar. acara diawali dengan tari pasambahan, sebagai bentuk penghormatan dan ucapan selamat datang khas minangkabau yang sarat makna budaya. setelah prosesi penyambutan, kegiatan dilanjutkan dengan bersalaman antara kajati sumbar dan seluruh pegawai, yang mencerminkan semangat kebersamaan, kekompakan, dan komitmen bersama dala ...

Arahan Biro BMN

kejati sumbar - senin, 27 oktober 2025, plt. asisten pemulihan aset kejati sumbar ilhamd wahyudi, s.h., m.h., bersama tim, mengikuti kegiatan arahan kepala biro barang milik negara (bmn) terkait langkah-langkah penggunaan dan asp rupbasan yang diselenggarakan oleh kejaksaan agung ri. dalam arahannya, kepala biro bmn jayanta surbakti, s.ip., m.si. menekankan pentingnya optimalisasi pengelolaan barang milik negara, khususnya aset hasil rampasan negara dan barang sitaan yang berada di rupbasan. hal ini bertujuan agar seluruh satuan kerja kejaksaan dapat meningkatkan akuntabilitas, transparansi, serta efisiensi dalam pengelolaan aset negara. kegiatan ini menjadi momentum penting untuk memperkuat koordinasi dan sinergi antarbidang dalam mendukung upaya kejaksaan mewujudkan tata kelola aset nega ...

Briefing Pimpinan

senin, 27 oktober 2025 — kepala kejaksaan tinggi sumatera barat, bapak muhibuddin, s.h., m.h., memimpin langsung briefing, bertempat di aula lantai 5 kejaksaan tinggi sumatera barat. kegiatan ini dihadiri oleh wakil kepala kejaksaan tinggi sumatera barat, dr. mukhlis, s.h., m.h., para asisten, para koordinator, pejabat eselon iv dan v, serta seluruh staf kejaksaan tinggi sumatera barat. briefing ini dilaksanakan dalam rangka hari pertama kajati sumbar masuk kantor dan diawal briefing dilakukan pengenalan semua pegawai kejati sumbar, sekaligus menjadi momentum untuk memperkuat koordinasi, kebersamaan, serta komitmen dalam melaksanakan tugas dan fungsi kejaksaan secara optimal. dalam arahannya, kajati sumbar, bapak muhibuddin, s.h., m.h., menyampaikan pentingnya menegakkan nilai-nilai ...

Bersih Bersih Pantai Padang

minggu, 26 oktober 2025 - kepala kejaksaan tinggi sumatera barat, bapak muhibuddin, s.h., m.h., didampingi wakajati sumbar dan para asisten, menghadiri kegiatan aksi bersih pantai padang bertajuk “sinergi demi pantai lestari” yang diselenggarakan oleh polda sumbar. kegiatan yang diikuti ribuan peserta dari berbagai unsur — mulai dari personel polda sumbar, tni, pelajar, mahasiswa, pelaku umkm, komunitas lingkungan, hingga masyarakat umum — berhasil mencetak rekor muri sebagai aksi bersih pantai dengan peserta terbanyak di indonesia. dalam kesempatan tersebut, kajati sumbar muhibuddin, s.h., m.h. menyampaikan apresiasi dan dukungan kepada kapolda sumbar beserta jajaran atas terselenggaranya kegiatan yang menumbuhkan semangat kepedulian dan tanggung jawab bersama terh ...

Bersih Bersih Pantai

minggu, 26 oktober 2025 - kepala kejaksaan tinggi sumatera barat, bapak muhibuddin, s.h., m.h., didampingi wakajati sumbar dan para asisten, menghadiri kegiatan aksi bersih pantai padang bertajuk “sinergi demi pantai lestari” yang diselenggarakan oleh polda sumbar. kegiatan yang diikuti ribuan peserta dari berbagai unsur — mulai dari personel polda sumbar, tni, pelajar, mahasiswa, pelaku umkm, komunitas lingkungan, hingga masyarakat umum — berhasil mencetak rekor muri sebagai aksi bersih pantai dengan peserta terbanyak di indonesia. dalam kesempatan tersebut, kajati sumbar muhibuddin, s.h., m.h. menyampaikan apresiasi dan dukungan kepada kapolda sumbar beserta jajaran atas terselenggaranya kegiatan yang menumbuhkan semangat kepedulian dan tanggung jawab bersama terh ...

Penyambutan Kajati Baru Sumbar

kejati sumbar – sabtu, 25 oktober 2025, bertempat di vip bandara internasional minangkabau (bim), jajaran kejaksaan tinggi sumatera barat menyambut kedatangan kepala kejaksaan tinggi sumatera barat yang baru, bapak muhibuddin, s.h., m.h. penyambutan dihadiri oleh wakil kepala kejaksaan tinggi sumatera barat, dr. mukhlis, s.h., m.h., didampingi oleh para asisten kejati sumbar serta seluruh kepala kejaksaan negeri se-sumatera barat. penyambutan tersebut turut dihadiri gubernur sumatera barat, mahyeldi ansharullah, jajaran forkopimda sumatera barat, sekretaris daerah provinsi sumatera barat, serta para kepala organisasi perangkat daerah (opd) pemprov sumbar. usai penyambutan, wakajati sumbar bersama gubernur sumatera barat, forkopimda, sekda, dan para kepala opd pemprov sumbar berbincan ...

Penyambutan Kejati

kejati sumbar – sabtu, 25 oktober 2025, bertempat di vip bandara internasional minangkabau (bim), jajaran kejaksaan tinggi sumatera barat menyambut kedatangan kepala kejaksaan tinggi sumatera barat yang baru, bapak muhibuddin, s.h., m.h. penyambutan dihadiri oleh wakil kepala kejaksaan tinggi sumatera barat, dr. mukhlis, s.h., m.h., didampingi oleh para asisten kejati sumbar serta seluruh kepala kejaksaan negeri se-sumatera barat. penyambutan tersebut turut dihadiri gubernur sumatera barat, mahyeldi ansharullah, jajaran forkopimda sumatera barat, sekretaris daerah provinsi sumatera barat, serta para kepala organisasi perangkat daerah (opd) pemprov sumbar. usai penyambutan, wakajati sumbar bersama gubernur sumatera barat, forkopimda, sekda, dan para kepala opd pemprov sumbar berbincan ...

Apel Pagi

kejati sumbar - jum’at, 24 oktober 2025, kejaksaan tinggi sumatera barat mengadakan apel pagi yang dipimpin oleh koordinator bidang tindak pidana khusus kejaksaan tinggi sumatera barat romadu novelino, s.h., m.h., dan diikuti oleh para asisten, koordinator, pejabat esselon iv dan v, serta seluruh pegawai kejati sumbar. apel berlangsung dengan khidmat dan tertib, mencerminkan semangat disiplin dan tanggung jawab seluruh peserta. usai apel, kegiatan dilanjutkan dengan senam pagi bersama yang berlangsung dalam suasana ceria dan penuh semangat. aktivitas ini tidak hanya bertujuan menjaga kesehatan dan kebugaran jasmani, tetapi juga menjadi ajang mempererat rasa kebersamaan, solidaritas, dan semangat kerja di antara seluruh pegawai kejati sumbar.

Focus Group Discussion

jumat, 24 oktober 2025 – wakil kepala kejaksaan tinggi sumatera barat dr. mukhlis, s.h., m.h., menghadiri kegiatan focus group discussion (fgd) forum koordinasi pimpinan daerah (forkopimda) provinsi sumatera barat yang bertempat di istana gubernur sumatera barat. kegiatan ini dilaksanakan dalam rangka mengantisipasi semakin maraknya aktivitas illegal mining dan illegal fishing di wilayah sumatera barat, serta membahas langkah-langkah strategis untuk menghadapi potensi kelangkaan bahan bakar minyak (bbm) di daerah. fgd tersebut dihadiri oleh forkopimda provinsi sumatera barat, serta para kepala organisasi perangkat daerah (opd), sebagai upaya bersama dalam memperkuat sinergi dan koordinasi lintas sektor guna menjaga keamanan, ketertiban, dan keberlanjutan sumber daya alam di sumatera ...

Total Data : 1082