Aspidsus Kejati Sumbar Menjadi Narasumber Sosialisasi Gratifikasi dan Korupsi dalam Pengadaan Barang dan Jasa di Lingkungan Pemerintah Provinsi Sumatera Barat

kejatisumbar - kamis 28 november 2024, asisten tindak pidana khusus kejaksaan tinggi sumatera barat fajar mufti, s.h., m.hum., menjadi narasumber pada kegiatan sosialisasi gratifikasi dan korupsi dalam pengadaan barang dan jasa di lingkungan pemerintah provinsi sumatera barat bertempat di auditorium istana gubernur sumatera barat.

Sosialisasi Pedoman Sistem Informasi Manajemen Penilaian Laporan, Monitoring dan Evaluasi Kinerja Bidang Tindak Pidana Khusus Simpelmonev Pidsus) Kejaksaan Republik Indonesia

kejatisumbar - kamis 28 november 2024, koordinator pada bidang tindak pidana khusus bapak tasjrifin muljana abdul h, s.h., m.h. didampingi kasi dan staf pada bidang tindak pidana khusus mengikuti vicon sosialisasi pedoman sistem informasi manajemen penilaian laporan, monitoring dan evaluasi kinerja bidang tindak pidana khusus (simpelmonev pidsus) kejaksaan republik indonesia.

Auditor Pengawasan Kejati Sumbar didengar pendapat keahliannya sebagai AHLI Auditor

kejatisumbar - kamis, 28 november 2024. auditor pada pengawasan kejaksaan tinggi sumatera barat abdi hidayat, se.,mm.,ak.,ca.,cgaa.,qrma.,cfra., cta., qrmo., didengar pendapat keahliannya sebagai ahli auditor dalam perkara dugaan tindak pidana korupsi pada penyalahgunaan anggaran pendidikan dan kemahasiswaan pada universitas andalas (unand) ta 2022 di pengadilan tipikor padang

Pemantauan ke beberapa TPS Pelaksanaan Pilkada Serentak Tahun 2024 di Sumatera Barat.

kejatisumbar - rabu 27 november 2024, kepala kejaksaan tinggi sumatera barat ibu yuni daru winarsih, s.h., m.hum., didampingi asisten intelijen dr. efendri eka saputra, s.h., m.h., dan forkopimda provinsi sumatera barat melaksanakan pemantauan ke beberapa tps dalam rangka mendukung kelancaran dan terjaminnya stabilitas keamanan pelaksanaan pilkada serentak tahun 2024 di sumatera barat. adapun lokasi tps yang menjadi sasaran pada kegiatan ini yaitu : 1. tps 016 kelurahan batang kabung ganting, kec. koto tangah, padang. 2. tps 001, nagari kuraitaji timur, kec. nan sabaris, kab. padang pariaman

Video Conference dengan Menkopolhukam dan Panglima TNI dalam rangka kesiapan PAM Pilkada serentak Tahun 2024

kejatisumbar - rabu 27 november 2024, bertempat di ruang puskodal korem 032/wirabraja, kepala kejaksaan tinggi sumatera barat ibu yuni daru winarsih, s.h., m.hum., bersama wakil gubernur, danrem 032 wbr, wakapolda, kabinda dan instansi terkait mengikuti kegiatan video conference dengan menkopolhukam dan panglima tni dalam rangka kesiapan pam pilkada serentak tahun 2024.

Apel Pagi Kejaksaan Tinggi Sumatera Barat

senin 23 septembr 2024, asisten tindak pidana khusus kejaksaan tinggi sumatera barat fajar mufti, s.h., m.h. memimpin apel pagi kejaksaan tinggi sumatera barat yang diikuti oleh seluruh pegawai kejaksaan tinggi sumatera barat.

Restorative Justice Perkara Narkotika di Kejari Padang

restorative justice jampidum setujui permohonan penghentian penuntutan berdasarkan keadilan restoratif (restorative justice) dari kejaksaan negeri padang kasus posisi; pada hari kamis tanggal 4 juli 2024 bertempat di tempat hiburan padang, tersangka a/n w ditangkap pihak kepolisian polresta padang karena diduga telah mengkonsumsi narkotika jenis ekstasi yang mengandung amphetamin dan sabu yang mengandung metamphemin, serta ditemukan sisa pakai 8 butir ekstasi warna biru. pada hari ini senin 23 september 2024, wakil kepala kejaksaan tinggi sumatera barat sugeng hariadi sh., mh., asisten tindak pidana umum dr. afrilliana purba, sh., mh., beserta jajaran bidang pidum melaksanakan ekspose terkait permohonan penghentian penuntuntan perkara narkotika pada kejaksaan negeri padang dengan direktur ...

Kunjungan Kerja Kepala Kejaksaan Tinggi Sumatera Barat Ke Kejaksaan Negeri Dharmasraya dalam Rangka Peningkatan Kinerja Satuan Kerja

pada hari ini senin 23 september 2024, kepala kejaksaan tinggi sumatera barat ibu yuni daru winarsih, s.h., m.hum., didampingi kabag tu beserta jajaran melaksanakan kunjungan kerja ke kejaksaan negeri dharmasraya dalam rangka peningkatan kinerja satuan kerja. kepala kejaksaan tinggi sumatera barat meninjau langsung lingkungan kerja pada kejaksaan negeri dharmasraya yang didampingi oleh kepala kejaksaan negeri dharmasraya ariana juliastuty, s.h., m.h. tujuan dilaksanakan kegiatan ini diharapkan dapat meningkatkan kinerja di wilayah hukum kejaksaan tinggi sumatera barat serta memastikan agar dapat tercapainya pelaksanaan tugas dan fungsi kejakasaan ri di kejaksaan negeri dharmasraya.

Total Data : 1090